Payroll Group Creation

Payroll Group berisikan komponen-komponen gaji tertentu berdasarkan dengan valuenya. Berikut adalah langkah-langkah untuk membuat Payroll Group baru dan mengelola Payroll Group yang sudah ada.


Akses dan Penelusuran Payroll Group:

1. Akses Menu Payroll Group

  • Scroll menu dan pilih Payroll > Payroll Group.1.png

2. Pencarian Payroll Group

  • Search by Payroll Group ID: Klik ikon Search di samping kolom Payroll Group ID, kemudian ketik ID atau nama karyawan yang ingin dicari.2.png
  • Search by Payroll Group Name: Klik ikon Search di samping kolom Payroll Group Name, kemudian ketik nama Payroll Group yang ingin dicari.
  • Filter by Payment Cycle: Klik ikon Filter di samping kolom Payment Cycle, kemudian pilih kelompok Payment Cycle yang ingin dicari. Fitur ini mendukung pilihan ganda.
  • Search by Branch: Klik ikon Search di samping kolom Branch, kemudian ketik nama branch yang ingin dicari.

Membuat Payroll Group Baru:

Pada tahap ini, Anda akan mempelajari cara membuat Payroll Group baru. Data yang memiliki tanda asterisk merah (*) adalah data wajib yang harus diisi.

  • 1. Akses Menu Payroll Group
    3.png

    • Klik menu Payroll Group, lalu pilih +Add Payroll Group.
    • Anda akan diarahkan ke laman New Payroll Group Creation.
  • 2. Isi Informasi Payroll Group
    4.PNG

    • Nama: Isi nama Payroll Group.
    • Type: Tentukan tipe Payroll Group.
    • Branch (ID): Isi ID branch yang relevan.
  • 3. Isi Data pada Basic Salary Field
    5.PNG

    • Payment Cycle: Tentukan siklus pembayaran gaji.
    • Cut-off Date: Tentukan tanggal terakhir penghitungan pembayaran.
    • Disbursement Date: Tentukan tanggal pencairan pembayaran.
    • Salary: Isi jenis dan jumlah gaji yang dibayarkan.
  • 4. Tambahkan Gaji Tambahan (Optional)

    • Jika ada gaji tambahan, klik +Add Salary. Tambahkan gaji khusus untuk waktu-waktu tertentu.6.png 7.PNG
  • 5. Isi Data Opsional Lainnya

    • Klik field data yang diinginkan untuk mengisi data opsional lainnya. Beberapa field data yang bisa diisi antara lain:
      • Tax: Informasi pajak.8.PNG
      • Allowance: Upah yang diberikan di luar dari gaji pokok.9.PNG
      • Overtime: Nilai gaji lembur per jam. 10.PNG
      • BPJS TK: Informasi BPJS Ketenagakerjaan. Seperti jenis BPJS memberships, baseline, persenan BPJS TK-JKK, BPJS TK-JKM, BPJS-JHT, dan BPJS-JP.11.PNG 12.jpeg
      • BPJS Kesehatan: Informasi BPJS Kesehatan. Seperti status aktif, baseline, persenan BPJS klien dan BPJS agent.13.PNG
      • Additional Component: Komponen tambahan lainnya. 14.PNG
  • 6.Simpan Payroll Group Baru

    • Setelah semua data diisi, klik Add Payroll Group.15.png
    • Akan muncul notifikasi Successfully Create Payroll Group bila data telah berhasil tersimpan. Anda akan diarahkan ke laman Payroll Group Detail. 16.PNG

Mengelola Payroll Group:

  • 1. Assign Agent ke Payroll Group

    • Pada laman Payroll Group Detail, klik menu Agent list.17.png
    • Klik Assign agent. 18.png
    • Akan muncul window list para agent. Pilih agent-agent yang diinginkan, lalu klik Assign agent. 19.PNG
    • Klik <back untuk kembali ke halaman Payroll Group.20.png
  • 2. Edit Data Payroll Group

    • Pilih Payroll Group yang ingin Anda ubah datanya dengan mengklik View Detail. 21.png
    • Anda akan diarahkan ke laman Payroll Group Detail terpilih, lalu klik Edit Payroll Group. 22.png
    • Isi data yang perlu diedit, lalu klik Save Edit.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat membuat, mengelola, dan mengedit Payroll Group dengan mudah dan memastikan bahwa semua informasi tersimpan dengan benar.